Langsung ke konten utama

Postingan

Unggulan

Koneksi Ke Internet

Akses Internet Kecepatan akses internet sama dengan kecepatan akses transfer data . Dalam bidang telekomunikasi dan komputer, kecepatan transfer data adalah jumlah data dalam bit yang melewati satu media tertentu dalam satu detik . Umumnya ditulis dalam bit perdetik ( bit per scond) dan disimbolkan dengan bit/s atau bps. Tabel Kecepatan Transfer Data Kecepatan Simbol Keterangan Aplikasi 1.000 bit/s 1 kbit/s atau 1 kbps 1 kilobit atau seribu bit per detik Rata-rata kecepatn internet dial-up di Indonesia saat ini adalah 56 kbps 1.000.000 bit/s 1 Mbit/s atau 1 Mbps 1 Megabit atau sejuta bit per detik Kecepatan transfer data melalui komunikasi tanpa kabel (wireless) pada 2,4 GHz adalah 2 Mbps sedangkan kecepatan sebuah switch standar adalah 100 Mbps 1.000.000.000 bit/s 1 Gbit/s atau 1 Gbps 1 gigabit atau satu milyar bit per detik Kecepatan sebuah switch dengan teknologi Gigabit adalah 1 Gbps Apabila kita

Postingan Terbaru

Materi Kelas 8 "Mencetak Dokumen (PRINT)"

Materi Kelas 8 " Menu di Microsoft Word"